NASYID LELANG SEDEKAH
Untuk mewujudkan minat dan bakat anak-anak bimbel Lelang Sedekah, kami membuatkan wadah yaitu Nasyid lelang Sedekah. Menyediakan alat musik marawis untuk menunjang kegiatan Nasyid Lelang Sedekah. Latihan marawis dipandu oleh pembina Lelang Sedekah yaitu ibu Hajjah Dra. Harisah.
Terima kasih atas partisipasinya dalam kegiatan ini semoga Allah SWT memberikan balasan dengan kebaikan.
Aamiin ya rabbal'alamiin
Komentar
Posting Komentar